Posts

Contoh Aplikasi Sistem Informasi Psikologi (Tugas 3)

Nama Kelompok 1.       Alfatiha Nur Nabila  2.       Claudia Amanda Bilkis 3.       Mutiara Adelia Putri 4.       Ranti Ayu Gustiyan CONTOH APLIKASI E-FGD TUJUAN Untuk mengurangi masalah dan memberikan motivasi kepada seseorang melalui metode focus group discussion secara online BATASAN Sistem ini hanya dapat mengangkat topic mengenai stress dan pemberian motivasi melalui video call KONTROL Handphone / laptop/ komputer yang memiliki kamera depan untuk menghubungkan antar anggota grup dan ahli psikologi INPUT Memasukkan data seperti identitas anggota, visual/audio, catatan pribadi berupa cerita yang dibuat sebelum dilaksanakannya focus group PROSES Pengguna menginput data ke sistem dan melakukan administrasi, anggota menuliskan cerita pribadi tentang kehidupannya, dilakukan proses diskusi melalui video call OUTPUT file   da

Contoh Sistem Informasi Psikologi

System Elements Goal Input Process Elemen Output Tes online minat bakat -     Perangkat Elektronik (yang mempunyai kamera) -     Jaringan Internet -     Testee -     Tester -     Programmer -     Alat tes -      Coding -      Input data testee -      Pengerjaan tes -      Analisa (Wawancara dan Observasi) -      Skoring -      Interpretasi Hasil -      Hasil tes minat dan bakat testee -           Untuk mengetahui minat dan bakat seseorang melalui tes -           Profit -           Efektifitas waktu dan tenaga -           Menghemat Biaya Sistem ini adalah tes minat bakat yang dapat diakses secara online dan berbentuk aplikasi. Aplikasi tes online ini bertujuan untuk mengetahui minat dan bakar seseorang melalui sebuah rangkaian tes dan untuk menghemat waktu juga tenaga. Untuk mengakses aplikasi ini dapat dimana saja dan tidak memer

Pengertian Sistem Infomasi Psikologi

Nama Kelompok : Alfatiha Nur Nabila – 10516547 Claudia Amanda Bilkis - 11516640 Mutiara Adelia Putri - 15516186 Ranti Ayu Gustiyan - 16516085        I.             Pengertian Sistem 1.       Muslihudin dan Oktafianto (2016), mendefinisikan sistem adalah sekumpulan komponen-komponen atau jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang saling berkaitan dan saling bekerja sama membentuk suatu jaringan kerja untuk mencapai sasaran atau tujuan tertentu”. 2.       Menurut Maniah dan Hamidini (2017), mengatakan bahwa sistem adalah kumpulan dari elemen-elemen berupa data, jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang saling berhubungan, sumber daya manusia, teknologi baik hardware maupun software yang saling berinteraksi sebagai satu kesatuan untuk mencapai tuhuan/sasaran tertentu yang sama”. 3.       Sistem pada dasarnya adalah sekelompok unsur yang erat berhubungan dengan yang lainnya, yang berfungsi bersama-sama untuk mencapai tujuan tertentu. (Mulyadi, 2016) Jadi, dapat disim

Rekam Jejak di Media Sosial (Recordability)

Image
Recordability Kemajuan teknologi saat ini tak bisa lepas dari kehidupan sehari-hari kita. Termasuk diantaranya adalah ramainya media sosial. Apapun yang ada di keseharian kita, baik foto, info, ataupun peristiwa, bisa diunggah di media sosial dengan sangat mudah. Bisa dibilang, media sosial sudah menjadi bagian dari keseharian dan gaya hidup kita. Hampir semua orang bermain di media sosial saat ini. Ada yang menggunakan media sosial untuk curhat ataupun berbagi tulisan yang dibacanya. Walau sudah menjadi hak kita ingin mengisi apapun di akun media sosial kita sendiri, tapi baiknya kita tetap membatasi diri untuk membagikan sesuatu pada akun media sosial karena bukan hanya diri kita sendiri yang dapat membaca, teman di media sosial pun dapat membaca juga. Teknologi memang bagai pisau bermata dua, banyak memberi keuntungan namun tak jarang juga membawa kerugian. Bisa-bisa kita akan menerima dampak negatif yang tidak mengenakan jika kita terlalu berlebihan menggunakan atau membagi

Kepribadian Dalam Dunia Maya / Online Personality

Kepribadian Dalam Media Sosial yang Berbeda dengan Kehidupan Nyata             Apakah teman-teman pernah menemukan seseorang yang memiliki dua kepribadian yang berbeda saat dia berada di dunia nyata dan dunia maya (media sosial)? Misalnya, di media sosial kita melihatnya sangat aktif, cerewet, terbuka, bahkan berani memberikan komentar buruk tentang suatu hal. Namun, di dunia nyata, kita mengenalnya sebagai orang yang peendiam, pemalu dan tertutup. Tidak hanya itu, ada juga yang terlihat baik, ramah, dan sopan di media sosial serta sering mendapatkan pujian dari orang lain. Namun, di dunia nyata dia memiliki karakter yang sangat berbeda, yaitu kasar, sombong dan lainnya.             Ternyata fenomena seperti ini disebut dengan disinhibition effect. Disinhibition effect merupakan ketidakmampuan seseorang dalam mengendalikan perilaku, pikiran, dan perasaannya di dunia maya. Hal ini bisa terjadi karena media sosial memberikan mereka kesempatan untuk: 1.       Menjadi Orang Lain